Seri Kuliah Umum Perlindungan Sosial #4: Reformasi asuransi kerja di Korea dalam menghadapi krisis COVID-19

Kuliah umum perlindungan sosial ini menggali peran sistem asuransi kerja selama krisis dengan menggunakan kasus dari Republik Korea dan reformasi kebijakan sistem asuransi kerja di negara tersebut.



Pembicara akan membahas mekanisme perlindungan penganggran di Korea sebelum andemi, bagaimana SIstem Asuransi Kerja memitigasi dampak dari krisis yang sedang berlangsung, dan reformasi kebijakan yang dilakukan untuk meningkatkan perlindungan bagi para penganggur dan mencegah pemutusan hubungan kerja.

Pembicara

Byung-Suk Chung, Emeritus Professor, Korea University of Technology & Education

Moderator

Ippei Tsuruga, Social Protection Programme Manager, International Labour Organization

Bahasa

Inggris, Indonesia